Rabu, 21 September 2016 hujan mengguyur kota Jakarta tepatnya di Jl. dikatomas II No.35 The Hook Senopati Cafe, kami para blogger menghadiri Press Conference bersama MNC Pictures untuk rencana pembuatan film "Crisye".
Crisye adalah seorang kepala keluarga yang luar biasa, dia menemukan minat dan bakatnya dalam dunia musik, sejak remaja dia harus menentang ayahnya yang menginginkan Crisye menjadi seorang insinyur. Sesuatu yang dia takuti sejak dulu yaitu menari diatas panggung sebagaimana dalam album yang terlaris "Aku Cinta Dia".
Sekalipun polularitas telah didapatkan namun kegelisahan Crisye berlanjut pada proses pencarian jati dirinya. Crisye menikah dengan Yanti dan berkeluarga membuka cakrawala baru bagi Crisye dalam memandang hidup. Pencarian hakiki tentang makna kehidupan inilah yang mendasari Crisye dalam menciptakan lagu "Ketika Tangan dan Kaki Berkata"
Film ini bertema drama kehidupan (filmbiografy) sebagai dedikasi bangsa sang legendaris Maha Karya Crisye yang di sutradari oleh Rizal Mantovani, Lukman Sardi sebagai Produser Creatif, untuk pemeran utamanya, ibu Yanti istri dari almarhum sangat sulit mencari sosok Crisye dan akhirnya ibu Yanti menemukan peran utama setelah menonton film 2x #jangkrikboss dia adalah "Vino G Bastian".
Film ini kisah berjuangan hidup penuh kegelisaan yang berlangsung secara alami. Setelah Vino di wawancarai : jujur saya katakan merasa terhormat, kaget karena mendapat kesempatan untuk memerankan sosok Crisye. Bagi Crisye nafasnya adalah penggemarnya oleh sebab itu film ini membahas kehidupan dibelakang layar, penuh cinta sesuatu nilai religius sampai akhir hayatnya, crisye meninggal pada tgl 30 maret 2007.
Untuk sosok peran sebagai istri Crisye dalam film tersebut, ibu Yanti belum mendapatkan yang cocok sebagai peran dirinya yuk kita tunggu Press Conferensi berikutnya.
Kisah kehidupan Crisye ini akan diangkat ke dalam sebuah film layar lebar oleh MNC Pictures dan Vito Global Visi yang rencananya film "Crisye" akan mulai diproduksi awal tahun 2017 dengan sutradara Rizal Mantovani
Salam Blogger
Sumiyati Sapriasih
Email : sumiyatisapriasih@yahoo.co.id
Oh ini awal dari proses dari pembuatan filmnya ya, mba. Saya kurang paham juga sih pas lihat pengumuman event ini di fb, kirain launching-nya :D Keren Lukman Sardi produsernya :)
ReplyDeleteTerima kasih mbak Nita Lana Faera sudah berkunjung dan berkomentar disini, iya mbak ini baru Press Conference nya aja, pembuatannya awal tahun 2017 :)
Deletekeren alm Crisye mau dibuat film . Tg infonya mak
ReplyDeleteTerima kasih The Mas Koko sudah berkunjung dan berkomentar disini, sama sama kita harus berbagi info :)
Deletewah memang sih vino itu pemain watak pastinya dia bisa memerankan dengan baik
ReplyDeleteTerima kasih mbak Tira Soekardi sudah berkunjung dan berkomettar disini, ibu Yanti istrinya almahrum Crisye sangat sulit mencari peran crisye akhirnya setelah menonton film jakrik bos 2 x dia menemukan Vino G Bastian
DeleteNanti yang menyanyinya siapa ya? Apakah suara asli Chrisye atau Vino unjuk suara ya?
ReplyDeleteTerima kasih mbak Junita Sari Siregar sudah berkunjung dan berkomentar di sini, yang akan menyanyi ya Vino G bastian tapi suaranya Kaset Crisye
Deletejadi ga sabar nunggu filmnya jadi
ReplyDeletebudy | Travelling Addict
blogger abal-abal
www.travellingaddict.com
Terima kasih mas Budy TravellingAddict telah berkunjung dan berkomentar disini, tunggu ya tgl mainnya film legendaris Mahakarya "CRISYE"
DeleteGa sabar nunggu film nya
ReplyDeleteTerima kasih mas roronoamine hendraabgngsdd sudah berkunjung dan berkomentar di blog ini, tunggu film ini akan hadir di tahun 2017
DeleteGa sabar nunggu film nya
ReplyDeletekalau vino yang jadi peran utama udah ga sanksi lagi, keren habiss :)
ReplyDeleteJangan lupa mampir di web olahraga ane ya gan http://tebakhoki.com
Terima kasih mas Andre Pranata sudah berkunjung dan berkomentasi di sini, pastinya vino keren abiss :)
Deletemlipir ke http://tebakhoki.com
fans nya fino... ---> ikymusic29.ml <--- web mengenai info2 seputar duia musik
ReplyDeleteTerima Kasih Mas Iky sudah berkunjung dan berkomentar di sini , oh .. mas iky fans nya vino ...
DeleteVino g bastian memang handal dalam memerankan apapapun yahh ternyata...
ReplyDeleteTerima kasih mas Haykal Maulana sudah berkunjung dan berkomentar disini, makanya ibu yanti sampe nonton 2x film #jangkrikboss demi ingin melihat perannya vino
Deletewaw, keren.. vino bisa nyanyi nggak ya?
ReplyDeleteTerima kasih mas Rasuane Noor sudah berkunjung dan berkomentar disini, pastinya keren, walaupun vino ga bisa nyanyi tapi gaya aktingnya mantap :)
Delete