Wismaya Recidence |
Kota Bekasi adalah salah satu kota yang terletak di provinsi
Jawa Barat, dengan penduduknya paling banyak ke-empat di Indonesia, karena
Bekasi merupakan bagian dari kota megapolitan Jabodetabek dan perkembangannya
sangat signifikan, seperti di sektor industry kota Bekasi terkenal sebagai Kota
Patriot dan Kota Pejuang. Pertumbuhan ekonomi memang menjadi salah satu daya
tarik tersendiri, banyak bisnis yang berdiri sehingga menarik minat orang luar
Bekasi untuk tinggal di kota tersebut.
Akses jalan tol kota Bekasi sangat mudah dijangkau, misalnya
saja jalan tol Jati Asih Cikunir, gerbang tol Pondok Gede, Gerbang tol Bekasi
Barat, gerbang tol Bekasi Timur, apalagi sekarang ini jalan tol kalimalang
menuju Kampung Melayu sedang dibangun. Jadi untuk akses menuju bekasi sangatlah
mudah.
Bicara tentang Apartemen, Bekasi merupakan tempat yang paling
diminati seperti di Apartemen Grand Centerpoint terdapat 3 listing dan telah
terjual habis, Metropark Condominium terdapat 2 listing dan terjual habis,
sedangkan Kemang View terdapat 2 listing, 1 terjual. Nah sekarang ini ada kabar
gembira bagi masyarkat yang ingin invertasi property masih dalam tahap
pembangunan Apartemen Wismaya Residence yang mana telah dibangun pertengahan
tahun 2016 terdiri dari 2 tower.
DR Mauro Rahardjo & Sisie |
Sabtu, 4 Pebruari 2017 kami para blogger diundang oleh mbak
Shita R. Ruhotomo untuk menghadiri acara Talkshow Feng Shui “Peruntungan di
Tahun Ayam Api bersama Dr. Mauro Rahardjo berlokasi Wismaya Residence Jl. M. Hasibuan
No.52 Bekasi. Acara di buka oleh MC mbak Sisie Marshela, dilanjut dengan presentasi
pengenalan Apartemen dengan investasi menguntungkan bersama Pak Deden.
Apa itu Wismaya?
Wismaya adalah keajaiban dari bahasa sanskerta, dalam arti
keajaiban yang tertuang dalam design arsitektur, konsep hunian, fasilitas serta
harganya yang masuk akal. Apartemen Wismaya dibuat dalam 7 keajaiban, yuk kita
simak, apa saja keajaiban itu :
1. Wismaya
memiliki 5 elemen antara lain : Edutainment park meliputi 4 zona yaitu IPTEX,
Budaya, Agrikultur dan Zona Open Theater. Yang kedua Grand Entrance dengan
jalan utama yang megah elevansi dengan ketinggian 3m dari jalan utama Jl. M.
Hasibuan. Untuk Grand Lobby arsitekturalnya mewah dan luas dengan mengambil
konsep kepulauan Indonesia. Sedangkan Leisure & Lifestyle dengan fasilitas
sport center outdoor dan indoor, adanya konsep labirin dari tanaman hidroponik
membuat taman lebih hidup dan area komersil yang hanya anchor tenant dengan
pilihan supermarket, drugs store, FnB, Salon/spa. Konsep ke 5 dengan Recreation
bisa menggunakan semua fasilitas dari edutainment park, gym, kolam renang dan
wet area, rumah kupu-kupu, jembatan angklung, sky terrace, kongkow santai di
coffe shop atau tempat FnB lainnya.
2. Wismaya
merupakan apartemen satu-satunya di Bekasi yang memiliki unsur budaya Indonesia
yang dipadupadankan dengan gaya hidup modern baik design arsitekturalnya, batik,
kepulauan dan akan ada program-program dimana Indonesia menjadi tuan rumah
untuk menggandeng budaya internasional.
3. Lokasi
Apartemen Wismaya sangat strategis secara akses, infrastruktur, bisnis hingga
lifestyle. Dari tol bekasi barat hanya 1,5km, 800m dari pintu tol becakayu,
kalau dari tol bekasi timur sekitar 2,5km, stasiun LRT dan aeromovel berkisar
3km. Untuk melangkah ke Mall dan pusat perbelanjaan atau elektronik, rumah
sakit, sekolah, kantor pemerintahan ataupun stadion yang bergaya old traford
mudah dijangkau karena Apatemen Wismaya terletak persis di tengah kota Bekasi.
4. Sebagai
unsur kenyamanan dan keamanan hidup, saat ini privasi menjadi hal yang sangat
penting, oleh sebab itu Wismaya adalah competitor yang sangat mendukung.
5. Meski
harga unitnya relatif terjangkau untuk segmen menengah, namun secara kualitas
roduk dan material Wismaya menggunakan yeng terbaik.
6. Wismaya
menggunakan kalimat “Affordable Luxury” dalam satu konten komunikasi dengan
kualitas dan kemewahan yang dimilikinya, bahkan Wismaya Residence akan menjadi
bangunan tertinggi sebagai landmark di Bekasi, dampaknya adalah Value for Money,
jadi konsumen akan mendapat banyak kelebihan dari yang dibayarkan. Satu unit studio
Wismaya dibandrol dengan harga Rp 380 jutaan.
7. Untuk
50 unit yang terjual dengan cara tunai atau diangsur hingga 24x, maka pembeli
akan mendapatkan kesempatan membawa pulang Grand prize Mercedes-Benz CLA200 CBU
dan tour gratis ke Eropa. Makin banyak
unit yang dibeli makin besar kesempatannya.
Type Studio Wismaya Residence |
2 BEDROOM WISMAYA RESIDENCE |
3 BEDROOM WISMAYA RESIDENCE |
Wismaya Viva Eropa membuat konsep implementasi begitu
terprogram sesuai dengan needs dan wants dari konsumen. Konsep "Private Living
dan Affordable Luxury” adalah fondasi Wismaya dengan Brand Promise yang akan
ditawarkan harus dapat merefleksikan Brand Value dari Wismaya Residence
sehingga konsumen akan merasa nyaman dan puas, hal inilah yang menjadi dasar bagi
program Wismaya Viva Eropa, yaitu sesaui dengan konsep Wismaya Residence. Viva
dalam kebudayaan Eropa memiliki arti “Hidup, semangat, gembira atau bahagia”,
Eropa adalah benua yang terdiri dari negara-negara dengan kualitas hidup yang
baik. Wismaya Residence sebagai Priceless Home For Living.
Jadi bila dielaborasi dalam sebuah kesatuan nama, akan terlihat dan terasa
bahwa Wismaya Residence benar-benar menawarkan kualitas hidup, kenyamanan,
kemewahan dan segala nilai yang membuat hidup semakin bahagia.
Miniatur Apartemen Wismaya |
Pembangunan proyek Wismaya sudah berjalan sejak ground
breaking pada awal bulan Pebruari 2016, sudah bebarapa fase dilewati dari
loading test, bore pailling, pengecoran dasar, dan kini sudah pada tahap
pembuatan lantai basement, tower crane sudah dapat beroperasi.
Mengenai pemasaran Wismaya Residence dari segi geografi dan
lokasi ada perbedaan yang mencolok dari sisi harga ke arah timur didominasi
oleh Apartemen dengan harga Rp 200 jutaan, sedangkan di arah barat tepatnya di
jantung kota Bekasi berkisar harga Rp 300 jutaan hingga 400 jutaan termasuk
Wismaya Residence. Alasan utama mereka orang Jakarta hampir 50 % memiliki
investasi property karena perkembangan Bekasi sangat pesat dan infrastruktur
hingga sarana transportasi massal serta mencari privasi yang eksklusifitas,
keamanan, kenyamanan dan kemewahan yang ditawarkan oleh Wismaya Residence sebagai hunian nyaman.
Sejauh ini penjualan dari total 2317 unit mengalami peningkatan. Untuk Tower A
sudah terjual 50% lebih oleh grup ritel, bahkan permintaan unit 3BR meningkat
sehingga peminat harus antre. Ada beberapa investor dan hotel yang berminat membeli
block sales, 1 lantai, 5 lantai bahkan ada investor yang berminat membeli 1
tower, dari berbagai investor local maupun asing seperti Singapore dan
Hongkong.
Acara selanjutnya disampaikan oleh bapak DR Murio Rahardjo tentang peruntungan
di tahun ayam api dalam membangun emotional bonding dengan memasukkan unsur
Shio. Sebenarnya Ilmu fenfsui itu sudah ada dari zaman dahulu, dimana ilmu
fengsui itu berhubungan dengan ilmu astronomi. Dalam ilmu fengsui ada 5 unsur
yang terkait yaitu :
· Api, berdasarkan
fengsui bahwa jantung merupakan elemen api sebagai sumber utama dalam
kehidupan.
·
Kayu,
diumpakan sebagai elemen organ hati manusia.
·
Air, diibaratkan sebagai elemen ginjal.
·
Logam, dalam
fengsui paru-paru manusia merupakan elemen logam
·
Tanah, sebagai
penutup rangka tubuh manusia.
Dalam
perhitungan fengsui harus benar-benar diperhatikan karena menurut penglihatan
Dr. Mauro di tahun 2017 kita harus pandai memilih, apalagi dalam memilih
investasi harus benar-benar mempunyai chemistry dengan kecocokan energy antar sesama
manusia. Keberuntungan fengsui ada 3 ketentuan yang harus kita ketahui seperti
:
·
Fengsui
dari maha pencipta artinya yang sudah ditetapkan oleh allah.
·
Fengsui
rumah artinya jika kita memilih rumah yang salah masih bisa kita perbaiki
seperti letak kamar mandinya menghadap ke selatan, itu bisa dirubah menghadap
ke timur karena arah ke timur lebih baik dari pada arah ke selatan.
·
Fengsui
manusia artinya jika manusia dalam mencari pasangan masih bisa memilih seperti pasangan
si A dalam shionya kekuranga air, maka mencari pasangan yang kelebihan air jadi
bisa saling melengkapi.
Keadaan
rumah yang berada di posisi bintang 5 itu, menurut ahli fengsui bapak Mauro Rahardjo akan
sial, karena shio adalah posisi relatif Jupiter terhadap bumi. Oleh sebab itu
membeli rumah atau investasi property harus diselaraskan unsur keperluan dalam
fengsui, misalkan kalau rumah ada unsur air maka kita dapat menambahkan
interior kayu dalam rumah. Begitu juga dalam pemilihan warna sangat penting,
warna biru dalam fengsui sangat menyejukkan. Contoh yang dapat kita ambil misalkan,
tembok kamar warna putih bisa kita selaraskan dengan bed cover warna biru, jadi
sangat menyejukkan ruang kamar tersebut.
Yuk investasikan
uang anda untuk membeli property, karena saat ini investasi prorety sangat
menguntungkan, jangan lupa ya …. pilih Wismaya nyaman sebagai hunian The Pricelees Home for
Living.
Sumiyati Sapriasih
Wa. No. : 089616613396
Email : sumiyatisapriasih@yahoo.com
Keren nih tulisannya, apalagi foto2nya bagus2.
ReplyDeleteFoto-foto ini diambil sebelum acara dimulai, itulah gunanya datang lebih awal jadi bisa foto lokasi kamar Wismaya Residence dilantai 2, terima kasih Papi KYH sudah berkomentar disini, saya akan BW balik :)
DeleteApartement ini bener bener pas banget untuk hunian dan apalagi aksesnya bisa kemana aja lagi. Sangat Strategis
ReplyDeleteBener banget mas Dikki #huniannyaman pastikan Apartemen Wismaya Residence :)
DeleteWah asyik banget ya apartemen wismaya nya mbak. TYpe studio-nya juga bisa lah itu kayaknya buat pasangan muda. Hehehe.
ReplyDeleteUlasan fengshuinya juga menarik. Saya ambil filosofinya saja, filosofinya ternyata juga mengandung makna yang dalam dalam fengshui penataan rumah.
Harganya juga tidak terlalu mahal untuk Apartemen Wismaya Residence ini, karena letaknya sangat stategis di jantung Kota Bekasi :)
DeleteSiap Mak mudah2an nti qt bs beli ya,,,
ReplyDeleteAmin, semoga terlaksana untuk bisa membeli Apartemen Wismaya Residence :)
Deletebisaan gayanya mak hehe
ReplyDeleteah mbak Uli bisa aja, pinteran juga mbak kalau soal gaya mah, terima kasih ya sudah berkomentar disini :)
DeleteNice Info!!!
ReplyDeleteAwesome Article!
Thanks
Terima kasih freddy Gunawan sudah berkunjung disini, saya akan memberikan informasi yang inovatif dan bermanfaat buat para pembaca :)
DeleteThis comment has been removed by a blog administrator.
ReplyDeleteThis comment has been removed by a blog administrator.
ReplyDelete